Pengerasan Jalan Desa Sidamulya Diduga Asal-asalan, Kades Ngotot Sudah Sesuai Aturan
SUBANGPOST.COM - Kepala Desa (Kades) Sidamulya, Kecamatan Cipunagara, Kabupaten Subang menepis tudingan yang menyebut pengerjaan pengerasan jalan di desanya asal-asalan.
"Saya sudah melaksanakan pembangunan di...
Dana Ketahanan Pangan Desa Sidamulya Diduga Dimark-up Kades
SUBANGPOST.COM - Berdasarkan informasi dari masyarakat Desa Sidamulya kecamatan Cipunagara kabupaten Subang Jawa Barat, masalah bantuan ketahanan pangan yang di ambil dari Anggaran Dana...
Dugaan Tidak Terealisasinya Anggaran Pembangunan Taman Desa Jayamekar Tahun 2023
Sumedang ,SUBANGPOST.COM– Program pembangunan taman depan Desa Jayamekar, Kecamatan Cibugel, Kabupaten Sumedang, yang dialokasikan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) tahun 2023, terindikasi...
Ketua Umum GAWARIS Soroti Penjualan Pupuk Subsidi Melebihi Harga Eceran Tertinggi (HET) Ke Petani
GARUT, SUBANGPOST.COM - Kasus penjualan pupuk subsidi dengan harga melebihi Harga Eceran Tertinggi (HET) kembali mencuat di Kabupaten Garut. Kali ini, dugaan penyelewengan distribusi...
Proyek – Proyek Besar APBD Kabupaten Subang Banyak Dimenangkan Perusahaan Satu Kendali, Terindikasi Sarat...
SUBANGPOST.COM - Memperhatikan proses pelaksanaan lelang pengadaan barang dan jasa di kabupaten subang banyak meninggalkan cerita cerita sedih bagi para pengusaha pengusaha jasa kontruksi...
Polres Subang Ungkap Peredaran Obat Ilegal, Dua Tersangka Diamankan Dalam Operasi 100 Hari ASTA...
SUBANGPOST.COM - Dalam upaya memberantas peredaran obat-obatan terlarang, Satuan Reserse Narkoba (Sat Res Narkoba) Polres Subang berhasil mengungkap dua kasus penyalahgunaan sediaan farmasi tanpa...